Tayangan peluncuran pesawat ulang alik Amerika biasanya diambil dari kokpit pesawat dan di darat. Satu rekaman ini diambil dari badan roket. Direkam sejak mesin roket dinyalakan, lalu naik , melayang dan turun kembali
Hanya membutuhkan waktu 7 menit dari waktu berangkat sampai kembali ke bumi. Terlihat ketika detik ke 40 sudah mencapai kecepatan 1 mach dengan munculnya garis udara. Setelah 2 menit, roket di lepas. Itulah yang terjadi pada mesin roket yang akan kembali ke bumi.
Berita terkait

Pesawat Virgin Galactic baru sukses terbang ke ruang angkasa. Tidak lama lagi dapat jalan jalan sampai ke ruang angkasa sampai ketinggian 32km diatas permukaan laut dan kembali turun ke landasan. Juli 2018 berhasil mencapai wilayah Mesosfer 50km diatas permukaan laut

Mengirim barang dan astronot ke pesawat ISS setidaknya membutuhkan waktu 2 hari. Dari
peluncuran, mulai mendekat, merapat dan docking. Kali ini lebih cepat.
Pesawat Soyuz Progress 70 hanya membutuhkan waktu 4 jam, mengalahkan rekor Soyuz 34 di tahun 2013.

Sebuah film pendek berjudul Sun Moon London merekam bulan purnama, matahari sampai satelit yang lewat. Durasi 3 menit saja, apa yang dapat dilihat. Dari lensa 600mm tiba tiba dia tertarik mengunakan 1800mm, mungkin secara visual akan menarik. Tele-converter 1,4x buatan Sigma, hasilnya video yang direkam dari camera mencapai 2520mm.

Satelit ruang angkasa tidak berbeda dengan peralatan melakukan navigasi bumi
dengan satelit. Satelit mengunakan posisi dengan Pulsar.2018 Nasa kembangkan perangkat navigasi SEXTANT, prinsipnya sama mengunakan sumber sinyal bintang pulsar

Roket Long March LM-7 dirakit di Wenchang pusat peluncuran satelit
setara Cape Canaveral. Roket LM-7 bukan roket biasa, tapi roket kelas
berat pertama buatan China. LM adalah nama Long March dan 7 sebagai
model. Long March 5 membawa satelit komunikasi bulan September 2017 gagal membawa satelit ke orbit.

Mengapa pesawat jet tidak mampu terbang ke ruang angkasa. Walau mampu terbang di ketinggian 15km dari permukaan laut, tapi tidak pernah mencapai batas atmosfer. Oksigen atau udara sudah tidak tersedia di batas ruang angkasa. Hanya mesin roket yang mampu membawat pesawat lebih tinggi.

Tahun 1996 teleskop Hubble diminta untuk mengarahkan ke satu arah yang
kosong. Ruang kosong tersebut ukurannya sangat kecil, apa benar disana
memang kosong. Film terbaru dengan penemuan teleskop Hubble. Yang dilihat kosong di ruang angkasa ternyata ada isinya. Ini cerita setelah teleskop Hubble pensiun

Operasi stasiun ruang angkasa internasional kabarnya akan berakhir.
Rusia berencana memisahkan diri dari pengunaan modul IIS, dan membuat
menjadi stasiun ROS atau Russian Orbital Station. Sejauh ini peralatan Rusia sudah bekerja bertahun tahun di stasiun ISS, menjaga kru atau astronot aman disana.

Awal Desember 2014 roket Orion siap di uji coba pertama, membawa modul pendarat untuk diuji sampai suhu 2000 derajat. Bukan simulasi tapi benar benar di uji. Roket Orion diuji hari Jumat pagi sebagai langkah awal menuju planet Mars.

Dan Winters seorang fotographer dan dia bisa mengambil sayap pesawat
ruang angkasa Atlantis dari jarak sangat dekat. Apakah dia berada dekat
dengan mesin roket yang sedang mengangkat pesawat Atlantis.

Chris Froome menjadi orang pertama yang menyeberang dari Inggris ke
Perancis melalui lorong kereta bawah laut dengan sepeda. Terowongan kereta tersebut
berada 75 meter dari permukaan, memiliki panjang sekitar 53km.

SpaceX Dragon V2 akhirnya siap terbang ke ruang angkasa dan kembali
kembali dengan modul yang sama. Dragon V2 memiliki 7 ruang untuk
astronot di dalam kabin. Bentuknya seperti modul mini. Mengapa kapsul ini merubah penerbangan antariksa

Total barang yang dibawah sekitar 2,5 ton untuk diliuncurkan dengan
roket Ariane 5 dari Guiana Perancis. Barang yang dibawa diikat erat pada
rak. Teknisi astronot mengunakan baju khusus Cleanroom untuk mencegah
kontaminasi dari kargo yang dikirim

Fotographer alam liar asal Inggris membuat sebuah video di Afrika.
Mengunakan sixcopter atau copter remote dengan 6 baling baling buatan
rumah

Ditempatkan di pesawat Air Tahiti, dan camera ditempatkan dibeberapa
bagian pesawat, serta merekam kegiatan pesawat, mesin , pengisian,
pengantian ban dan lainnya. Mirip seperti video promosi Air Tahiti dan
kemampuan kru Air Tahiti.

Kapal selam Sen-Toku I400 sudah berlayar tahun 1943 dan ditengelamkan
armada Amerika oleh USS Blue tahun 1945 di kepulauan Hawai. Kapal selam terbesar sebelum era kapal selam nuklir tersebut ditemukan setelah puluhan tahun tenggelam di dasar laut.

Pesawat ruang angkasa Dream Chaser buatan Sierra Nevada melakukan
terbang bebas pertama. Tapi gagal mendarat karena satu roda tidak mau
terbuka. Uji coba pesawat ini memang sukses kecuali masalah roda pendarat

Berapa kecepatan alat transportasi yang dibuat manusia. Sejauh ini
tercatat pesawat ruang angkasa paling cepat. Apollo 10 menjadi kendaraan
paling cepat yang pernah tercatat dengan kecepatan terbang 32 mach.
Nomor 2 dari Space Shuttle atau pesawat ulang alik tahun 1981.

Cerita menarik minggu ini, Quantas dengan rute Chile ke Sydney
bermasalah dengan WC. Dipesawat ada 10 WC untuk penumpang, tetapi hanya 7dari 10 WC yang bisa dipakai. Sialnya ada 26 penumpang menderita
diare bersamaan.
Sebuah team dioperasikan oleh pasukan Air Force ke 20 Space Control dan
dibuat oleh Lockheed Martin, Northrop dan Raytheon. Pekerjaan pasukan
ini memantau semua satelit yang ada di atas orbit, termasuk stasiun
ruang angkasa international sampai teleskop Huble.